Polsek Banyusari Melaksanakan Kegiatan Pengamanan Proses Pemungutan Suara dan Perhitungan Suara Pilkada 2024

    Polsek Banyusari Melaksanakan Kegiatan Pengamanan Proses Pemungutan Suara dan Perhitungan Suara Pilkada 2024

    Polres Karawang -  Polsek Banyusari Polres Karawang Polda Jabar. Anggota yang terseprin PAM melaksanakan kegiatan pengamanan proses pemungutan suara dan penghitungan suara Pilkada 2024 di TPS diwilayah Desa Banyuasih Kec. Banyusari.

    Kegiatan pengamanan proses pemungutan suara dan penghitungan suara pemilu 2024 guna antisipasi terjadinya Gangguan Kamtibmas pada saat Pemilu. Kamis, 28 November 2024 siang hari.

    Kapolres Karawang AKBP Edwar Zulkarnain, S.I.K., S.H., M.H melalui Kapolsek Banyusari Ipda Budi Santoso, S.H menyampaikan bahwa giat dalam rangka monitoring sekaligus berikan rasa aman giat dalam rangka pengamanan sekaligus monitoring di setiap TPS.

    Kegiatan berkordinasi dengan ketua PPS dan PKD Desa Banyuasih perihal pengawalan pengembalian set kotak suara, set bilik suara, dan ATK logistik Pilkada 2024 menuju PPK Kec. Banyusari.

    Melaksanakan pengawalan set kotak suara dan set bilik suara, beserta ATK dari PPS Desa Banyuasih menuju PPK Kec. Banyusari.

    Melaksanakan pemantauan pelaksanaan pengembalian Logistik Pilkada 2024 dari gudang PPS Desa Banyuasih dan Gudang PPK Kec Banyusari.

    Melakukan pengamanan di gudang PPK Kec. Banyusari. Selama kegiatan berlangsung situasi aman dan terkendali.

    Polres Karawang _ AKBP Edwar Zulkarnain

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Telagasari Sosialisasikan...

    Artikel Berikutnya

    Usai Diguyur Hujan, Bhabinkamtibmas Cek...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Antisipasi gukamtibmas Ahir Pekan, Kapolsek Rengasdengklok pimpin kegiatan apel KRYD
    Guna Mencegah Gukamtibmas, Kapolsek Rengasdengklok Turun Langsung Melaksanakan Patroli KRYD
    Polsek Rengasdengklok melaksanakan Giat pengamanan ibadah kebaktian di Gereja
    Kapolsek Kotabaru Pimpin Apel KRYD Malam Minggu Dalam Rangka Ciptakan Kamtibmas Kondusif

    Ikuti Kami